Sastrawan Masuk Sekolah di Boltim
Kepala Balai Bahasa, Supriyanto Widodo menyampaikan sambutan pada Kegiatan Sastrawan Masuk Sekolah di Boltim Balai Bahasa mengadakan kegiatan yang bersentuhan langsung dengan guru dan siswa di Bolaang Mongondow Timur (Boltim). Kegiatan tersebut bernama Sastrawan Masuk Sekolah. Kegiatan Sastraw...
